Analisis Jabatan
  • Pembuat kursus: Lupi Yudhaningrum
  • Pelajar terdaftar: Tidak ada siswa yang mendaftar pada kursus ini
  1. Mata kuliah membahas tentang perencanaan sumber daya manusia yang didalamnya terdapat kepentingan untuk membuat analisis jabatan sebagai sumber informasi untuk perancangan pekerjaan dan peta perencanaan organisasi secara menyeluruh. Dalam analisis jabatan dikaji mengenai pengertian, alasan pelaksanaan, metode, dan penggunaan informasi analisis jabatan. 

  2. Mata kuliah ini menggunakan pendekatan pembelajaran yang berpusat pada mahasiswa dengan metode Role-Play & Simulation, Case Based Learning, Project Based Learning. Capaian lulusan pada mata kuliah ini adalah mahasiswa mampu berkontribusi positif pada divisi SDM atau HRD pada instansi pemerintah maupun swasta, yang pada akhirnya diharapkan mampu melakukan analisis jabatan berbasis kompetensi.


  • Pembuat kursus: Lupi Yudhaningrum
  • Pelajar terdaftar: Tidak ada siswa yang mendaftar pada kursus ini