- Course creator: Dian Alfia Purwandari UNJ
- Course creator: shahibah yuliani
- Enrolled students: 48
Mata Kuliah Kajian Pembangunan Berkelanjutan ini merupakan salah satu mata kuliah yang wajib diikuti oleh mahasiswa Prodi Pendidikan IPS dengan bobot 2 SKS. Mata kuliah ini mengupas tentang konsep pembangunan berkelanjutan, dampak dan implikasinya terhadap lingkungan serta pemahaman terhadap program PBB Sustainable Development Goals. Dalam penyampaian perkuliahan dilakukan dengan sistem tatap muka/ online, berdiskusi kelompok, presentasi, tanya jawab dan pemberian tugas oleh dosen pengampu mata kuliah. Sebagai mahasiswa dan calon guru P.IPS, maka dengan mengikuti mata kuliah ini dapat memberikan pemahaman dan keterampilan dalam pembelajaran yang berkaitan dengan kompetensi pedagogik dan profesional yang komprehensif menguasai konsep pembangunan berkalnjutan yang berkaitan dengan pilar lingkungan, sosial, dan ekonomi yang ketika terjun di dunia pendidikan khususnya Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial.maupun saat terjun di lingkungan masyarakat.
- Course creator: Dian Alfia Purwandari UNJ
- Course creator: shahibah yuliani
- Enrolled students: 48