Desain Tekstil (Sie. 2)

Bobot: 2 SKS

Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah bertujuan supaya mahasiswa memiliki pemahaman tentang teori/konsep/sejarah dan mempraktekannya dalam bentuk hasil jadi produk  teknik Membuat Tye dye, shibori, Batik, Ecoprint, Painting, printing, spray printing, macramé, anyaman, tapestry dan Rajut. Sebaran motif Repeat  dengan cara analisis berfikir STEAM (Science, Technology, Engineering, Art, Math).

Pembelajaran  dilaksanakan dengan menerapkan pendekatan Project Based Learning, yang mengedepankan kemandirian mahasiswa untuk berfikir kritis menemukan solusi  menganalisa problem solving project. Pembelajaran dilaksanakan secara Blended learning by online