Tanggung Jawab Sosial Organisasi A

Mata kuliah ini akan menjelaskan tentang prinsip-prinsip pelaksanaan tanggung jawab sosial organisasi, baik yang dilakukan oleh swasta, pemerintah dan NGO dalam rangka peran sertanya dalam pembangunan sosial. Setelah mengikuti kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memiliki kompetensi perencanaan sosial terkait desain program pemberdayaan masyarakat, implementasi program serta pendampingan yang dilakukan sebagai bentuk kongkret dari pengembangan komunitas