- Course creator: Dr. M. Agphin Ramadhan, M.Pd
- Enrolled students: 46
dasar fisika yang diterapkan dalam perancangan dan konstruksi bangunan. Topik yang dibahas mencakup termodinamika, mekanika fluida, transfer panas, pencahayaan, akustik, dan energi terbarukan, dengan fokus pada penerapannya untuk menciptakan bangunan yang efisien, nyaman, dan ramah lingkungan. Mahasiswa akan mempelajari konsep-konsep dasar fisika dalam konteks bangunan, merancang dan menganalisis sistem pengendalian termal, pencahayaan, dan ventilasi, serta mengeksplorasi teknologi energi terbarukan dan material inovatif dalam pembangunan berkelanjutan. Selain itu, mata kuliah ini juga akan mengajarkan cara mengintegrasikan prinsip fisika bangunan dalam studi kasus nyata, termasuk penggunaan perangkat lunak simulasi untuk menghasilkan rekomendasi desain. Melalui pendekatan ini, mahasiswa diharapkan mampu mengidentifikasi, menganalisis, dan memecahkan masalah yang berkaitan dengan fisika bangunan, serta mengkomunikasikan hasil analisis secara profesional.
- Course creator: Dr. M. Agphin Ramadhan, M.Pd
- Enrolled students: 46