- Pembuat kursus: Aprilia Ruby Wikarti FBS UNJ
- Pelajar terdaftar: Tidak ada siswa yang mendaftar pada kursus ini
Mata kuliah ini merupakan salah satu dari tiga rangkaian mata kuliah pilihan keahlian penunjang dengan peminatan terjemahan. Mata kuliah ini membahas konsep dasar terjemahan meliputi definisi, hakikat, dan fungsi terjemahan. Mata kuliah ini juga memaparkan metode dan teknik penerjemahan, serta kesepadanan dalam penerjemahan. Selain itu, mata kuliah ini juga melatih siswa mengidentifikasi kesulitan dan kesalahan pada proses penerjemahan. Metode pembelajaran yang digunakan yaitu Self-Directed Learning. Mata kuliah terkait keterampilan berbahasa Mandarin ini diperlukan untuk memenuhi profil lulusan prodi yaitu sebagai pendidik bahasa Mandarin, tenaga kerja dan pelaku wirausaha yang menguasai bahasa Mandarin.
- Pembuat kursus: Aprilia Ruby Wikarti FBS UNJ
- Pelajar terdaftar: Tidak ada siswa yang mendaftar pada kursus ini