Apresiasi Seni Menghias Tekstil Sie 1

apresiasiDESKRIPSI MATA KULIAH

Mata kuliah bertujuan supaya mahasiswa memiliki pemahaman tentang teori/konsep dan mempraktekannya dalam bentuk hasil jadi produk, dengan teknik membuat sulaman putih, sulaman berwarna, sulaman pada tenunan renggang, smock, dan Sulaman pada motif bagi teratur.

Pembelajaran  dilaksanakan dengan menerapkan pendekatan Project Based Learning dan Student Center Learningyang mengedepankan kemandirian mahasiswa untuk berfikir kritis menemukan solusi  menganalisa problem solving project. Pembelajaran dilaksanakan secara Blended learning by online dan Offline